Jasa SEO adalah pihak yang ditugasi klien (yang merupakan pemilik situs) untuk melakukan proses SEO (Search Engine Optimization) di mesin pencari Google. Jasa SEO biasanya dihargai usahanya dengan sebuah kesepakatan harga antara pihak klien dan pihak jasa SEO.
Alasan SEO
SEO dibutuhkan sebuah situs karena dengan SEO, situs dapat berada di halaman utama dan peringkat teratas mesin pencari Google. Hal ini memudahkan situs ditemukan oleh pengunjung mesin pencari Google.
Proses SEO
Secara garis besar, biasanya pihak jasa SEO melakukan proses SEO di mesin pencari Google dengan cara sebagai berikut :
Pesan
Jasa SEO yang baik akan melakukan proses SEO sesuai dengan prosedur SEO Google.
Alasan SEO
SEO dibutuhkan sebuah situs karena dengan SEO, situs dapat berada di halaman utama dan peringkat teratas mesin pencari Google. Hal ini memudahkan situs ditemukan oleh pengunjung mesin pencari Google.
Proses SEO
Secara garis besar, biasanya pihak jasa SEO melakukan proses SEO di mesin pencari Google dengan cara sebagai berikut :
- Membuat judul laman situs yang unik dan akurat
- Menggunakan meta tag “description”
- Menata struktur URL
- Membuat situs yang mudah untuk dinavigasi
- Membuat konten / artikel dan layanan yang berkualitas
- Menulis teks pengait yang lebih baik
- Menggunakan tag heading sewajarnya
- Mengoptimalkan penggunaan gambar
- Mempergunakan robots.txt dengan baik
- Berhati hati mengunakan tautan nofollow
- Mempromosikan situs dengan benar
- Memanfaatkan alat webmaster dari Google
- Memanfaatkan layanan analitik
Pesan
Jasa SEO yang baik akan melakukan proses SEO sesuai dengan prosedur SEO Google.